Penambahan minat

Kolam

Berenang dengan perlahan

Menahan ketenangan...

Selembar kain tipis 

Tidak utuh menutupi 

Selaksa diantara butir butir es 

Kelembutan gerak menghindar

Adanya kemunculan riak -riak.....

Jangan bertanya tentang masalah 

Tiada yang ingin hal demikian...

Di sana 

Di tempat yang nyata berair 

Pasang..

Dibuat untuknya ada 

Tempat yang layak 

Sebagaimana bisa tampak 

Mereka yang telah tahu cara bermain

Jauh dari kutub utara 

Lini yang jauh pula dari kutub selatan 

Dambaan hati dapat melangkah 

Dengan ringan mendekat

Seringan genggam tangannya membawa 

Lumatan dingin berwarna coklat

Manis semanis serinya wajah...

Sambil senyum tanpa bilang sepakat 

Karena kolam itu.... memang tempat 

Dimana ia tak ingkar dikata rehat...